Dalam fungsinya kamera
dapat di katagorikan sesuai kebutuhan dan keinginan seperti :
Standar, dome, pin hole.
Secara teknologi jenis kamera didalam penggunaannya ada yang secara wireless,
outdoor atau indoor,dan juga secara fungsinya ada yang bisa digerakkan (pan,
tilt, zoom / PTZ).
Dari kwalitasnya kamera
dapat di tentukan oleh beberapa hal seperti: Image sensor yaitu: bagian
yang berfungsi menangkap gambar, Semakin tinggi resolusi dan kepekaannya (iluminasi) maka semakin baik
kwalitasnya. Image sensor yang sering digunakan berukuran 0.25”, 1.3”,
0.5” dan 1”.
Kemampuan mengolah sinyal yang ada pada controllernya seperti kemampuan
automatic gain control, white balance dll